Ide Kamar Mandi Minimalis yang Bikin Ruangan Kecil Terlihat Mewah

Ide Kamar Mandi Minimalis yang Bikin Ruangan Kecil Terlihat Mewah

Memiliki kamar mandi impian dengan ruangan yang terbatas bukan lagi sekedar soal tampilan semata. Dengan memiliki konsep yang tepat, ruang yang kecil pun bisa terasa lebih lapang, bersih, dan mewah. Nah, jika Anda sedang mencari ide kamar mandi minimalis yang mudah diterapkan tanpa renovasi besar, daftar berikut bisa jadi inspirasi terbaik.

Mulai dari pemilihan shower, warna, hingga pencahayaan, semua detail kecil punya peran besar dalam menciptakan kamar mandi impian.

Gunakan Wastafel Tanpa Memiliki Banyak Ornamen

Wastafel yang terlalu banyak detail  justru membuat kamar mandi terlihat sangatt sempit. Pilihlah wastafel dengan desain sederhana namun cocok dengan desain kamar mandi Anda. Model wastafel modern saat ini dirancang dengan garis bersih dan bentuk yang modern. Selain enak dipandang, penggunaannya juga nyaman untuk aktivitas sehari-hari.

Aksesoris Secukupnya

Dalam konsep desain minimalis, sedikit aksesori justru lebih kuat dampaknya. Pilih keran, shower, dan handle dengan desain senada. Saat semua elemen terlihat selaras tentunya membuat kamar mandi akan tampak lebih cantik dan mewah.

Pencahayaan DIbuat Agak Redup

Pencahayaan menjadi kunci utama menghidupkan suasana relaks pada kamar mandi minimalis. Hindari pemakaian lampu yang terlalu terang yang membuat ruangan terasa panas dan silau. Anda bisa gunakan lampu LED bercahaya lembut di area cermin atau pencahayaan yang sedikit tersembunyi di bawah kabinet. Cahaya hangat yang dihasilkan akan memberikan kesan rileks sekaligus membuat kamar mandi terlihat seperti premium.

Penggunaan Warna Netral Pada Dinding dan Lantai

Pemakaian warna yang netral selalu menjadi andalan dalam kamar mandi yang memiliki luas minimum. Anda bisa memiliki warna putih, abu-abu, dan juga hitam muda yang mampu menciptakan kesan rapi serta tenang pada ruangan. Agar tidak terlihat datar Anda juga bisa kombinasikan dengan bermain tekstur pada dinding dan lantai.

Gunakan Material Berkualitas

Konsep minimalis bukan berarti memakai seluruh elemennya dengan harga yang murah. Anda tentunya bisa memilih material yang awet dan mudah dirawat. Permukaan halus, finishing rapi, dan teknologi modern membuat kamar mandi tetap terlihat baru dalam jangka panjang. 

Inilah mengapa banyak inspirasi ide kamar mandi minimalis mengandalkan produk berkualitas dari KOHLER.

Dengan inspirasi yang tepat dan pemilihan produk berkualitas, hasilnya bisa langsung terlihat. Dapatkan lebih banyak ide kamar mandi dari website resmi KOHLER. Serta temukan inspirasi desain, solusi ruang, dan produk premium yang siap mengubah kamar mandi Anda menjadi ruang favorit di rumah.

Bisnis

Related Posts

5 Manfaat Social Media Agency dalam Berkolaborasi dengan Pelaku Bisnis

5 Manfaat Social Media Agency dalam Berkolaborasi dengan Pelaku Bisnis

Panduan Lengkap Mengubah Kamar Mandi Biasa Menjadi Kamar Mandi Smart Home

Panduan Lengkap Mengubah Kamar Mandi Biasa Menjadi Kamar Mandi Smart Home

Berapa Harga Emas Hari Ini? Simak Disini Agar Anda Tidak Rugi!

Berapa Harga Emas Hari Ini? Simak Disini Agar Anda Tidak Rugi!

Cara Memilih Kalung Liontin Sesuai dengan Kepribadian Anda

Cara Memilih Kalung Liontin Sesuai dengan Kepribadian Anda