Kemegahan SUS Gedebage
Sepak bola merupakan salah satu olahraga yang banyak di senangi oleh setiap lapisan masyarakat yang sudah pasti setiap daerah setiap kota memiliki club sepak bolanya masing masing. Kecintaan terhadap sepak bola ini sudah sangat penting sekali oleh pemerintah maka akan sangat tidak heran sekali jika sekarang ini setiap daerah memiliki lapangan sepak bola karena untuk bisa membuat daerahnya bangga sekaligus bisa untuk di pakai event event yang sangat penting sekali. Dengan perkembangan zaman sekarang ini lapangan sepak bola sudah memiliki kapasitas yang sangat luar biasa sekali. Lapangan sepak bola juga sering di sebut dengan stadion yang mana stadion ini bisa menampung ratusan ribu penonton. Seperti halnya SUS Gedebage yang menjadi markas besar persib bandung yang berjuluk maung bandung. Persib bandung ini merupakan club elite Indonesia yang sudah menjuarai beberapa kejuaran yang mana sekrang ini markas besar dari persib adalah GBLA (gelora bandung lautan api).
GBLA ini atau terletak di Desa. rancanumpang. Kecamatan gedebage, kota bandung jawabarat. SUS Gedebage ini sangat terlihat jelas terlihat pada saat kita melewati tol cileunyi. Stadion yang satu ini juga merupakan salah satu stadion yang mewah dan sudah memiliki papan skor digital dan juga rumput yang bagus jadi stadion yang satu ini juga sudah menjadi salah satu stadion standar FIFA yang mana sudah termasuk stadion berkelas internasional.
Stadion GBLA ini juga sudah bisa menampung tujuh puluh dua ribu orang yang mana setiap tribunnya di lengkapi kursi yang sangat kokoh sekali. Keindahan stadion yang satu ini akan sangat nampak jelas sekali jika di lihat dari pantauan udara yang mana warna kursi biru kuningnya membentuk pola bunga yang sangat indah sekali Maka dari itu stadion yang satu ini juga merupakan salah satu stadion yang angker bagi club club lain karena sudah kita ketahui bahwa persib selalu menang di stadion kebanggannya. Maka dari itulah stadion yang satu ini merupakan salah satu stadion yang sangat angker sekali bagi club club yang lainnya.
No Comment